Cara masukan video / embed video dipostingan mengunakan JW Player





JW Player adalah pemutar video yang cukup ringan dan banyak di gunakan oleh jutaan website untuk saat ini, selain ringan design nya juga cukup bagus. JW Player juga support HTML5 dan Flash Player. Nah bagi kalian yang ingin membuat web movie streaming online, JW Player sangat cocok untuk pemutar video.



Link video ex: https://drive.google.com/file/d/0Bza8OAiskfiYMUNZOThGVGp2WkU

Link subittles ex: https://sibeol.com/subtitle/Mechanic.Resurrection.2016.srt
Link Poster ex: https://image.tmdb.org/t/p/w780/6kMu4vECAyTpj2Z7n8viJ4RAaYh.jpg

Embed Video
Silahkan masukkan URL Video Google Drive, Google Photos, Youtube atau MP4 Video Anda di kolom Link video, URL Subtitle di kolom Link subittles, URL image dibagian link Poster. Kemudian klik GENERATEuntuk generate URL Iframe, sekarang copy URL IFrame dan paste-kan di bagian posting blog atau website Anda dengan mode penulisah HTML di blogspot atau TExt di WordPress.
Selain Embed video, Anda juga bisa menambahkan Link download agar pengunjung web Anda bisa mendownload video Anda tanpa khawatir URL asli video Anda dicuri orang. Artinya, semua URL video Google Drive atau Google Photos Anda sudah di Encrypt, jadi URL asli Anda aman dari plagiat.
Previous
Next Post »