Tutorial Membuat Form Send Email Dengan PHP

Tutorial Membuat Form Send Email Dengan PHP


Hy sobat kembali dengan saya Handsomeware
Di hari yang mendung ini saya sempatkan untuk berbagi pengetahuan. Lumayanlah buat ngisi artikel blog , walaupun capek ngetik yang penting hasil karya sendiri bukan hasil copas (Sindiran keras).

Meski judulnya menggunakan pemrograman php , tapi kita membutuhkan html untuk membuat formnya. Form ini sangat berguna untuk anda yg tidak punya email , dan terlebih lagi buat para phisinger. Karena ini berunsur php jadi kita harus sudah punya web hosting.

Membuat form HTML
Simpan dan kemudian upload kode html dibawah ini dengan extensi .html ke web hosting agan
<form action="send_email.php" method="post"><div><label for="name">Name</label><input type="text" name="name"></div><div><label for="email">Email</label><input type="text"name="email"></div><div><label for="subject">Subject</label><input type="text"name="subject"></div><div><label for="message">Message</label><textarea name="message" id=" "cols="30" rows="10"></textarea></div><div><input type="submit"value="Kirim Email"></div></form>

Kode html tersebut bisa agan kolaborasikan dengan css ataupun bootstrap.

Membuat Pengirim Email Dengan PHP
PHP di bawah ini bisa agan kolaborasikan dengan penambahan kalimat sesuai keinginan.
<?php $name=$_POST['name'];
$email=$_POST['email'];
$subject=$_POST['subject'];
$message=$_POST['message'];
$to=$email;
$message="From:$name <br />".$message;
$headers="MIME-Version: 1.0"."rn";
$headers.="Content-type:text/html;charset=iso-8859-1"."rn";
$headers.='From: Handsomeware <noreply@ yourwebsite.com>'."rn".'Reply-To: '.$name.' <'.$email.'>'."rn";$headers.='Cc: admin@yourdomain.co.id'."rn";//untuk cc lebih dari satu tinggal kasih koma@mail($to,$subject,$message,$headers); if(@mail){echo"Email sent successfully !!";}?>

Upload kedua file html dan php tersebut dan harus berada di lokasi yang sama.

Sekian artikel saya kali ini , semoga bisa bermanfaat.
Sayonara
Previous
Next Post »